Home
/
Talks
Uzone Talks: Fanatisme Musik di Era Digital
Hani Nur Fajrina07 October 2021
Bagikan :
Uzone.id -- Platform digital saat ini gak hanya diandalkan untuk memproduksi musik dan ajang konser secara vortual aja, apalagi ketika peran sosial media makin masif, sehingga menciptakan fanatisme musik, terutama dari para penggemar musisinya itu sendiri.
Gak jarang sosial media jadi tempat para fans saling pamer musisi musisi idola mereka, bahkan saling serang antar fans ketika saling membandingkan para musisi idolanya.Disisi lain, para musisi pun mulai sering menjadikan sosial media sebagai sarana memberikan "vitamin" baik itu berupa karya, merchandise, quotes provokatif, sampai kegiatan bermusik mereka.
Sehingga terciptalah ekosistem fanatisme musik di era digital, dimana musisi dan fans bisa berinteraksi satu sama lain tanpa harus bertemu di event konser konvensional.
Yuk, tonton diskusi seru ini di Uzone Talks live hari ini, Kamis, 7 Oktober 2021. Jangan sampai terlewat, ya!
Tags:
Sponsored
Review
Related Article