Home
/
News

Pangeran Maroko Ini Tak Suka Tangannya Dicium

Pangeran Maroko Ini Tak Suka Tangannya Dicium

arah.com06 January 2017
Bagikan :

Aksi pangeran cilik Kerajaan Maroko, Moulay Hassan, yang menolak tangannya dicium para pejabat ramai diperbincangkan di media sosial. Adegan putra mahkota Maroko yang benci tradisi itu dipuji netizen yang dianggap sebagai pangeran yang tidak gila hormat.

Video Pangeran Hassan yang dengan cepat mengelakkan tangannya saat dicium para pejabat telah menyebar luas di internet. Video memperlihatkan pangeran Moulay ketika lewat para pejabat membungkuk dan berusaha mencium tangannya, namun dia menolak.

Karakter pangeran cilik itu mewarisi karakter ayahnya, Mohammed VI, yang juga membenci tangannya dicium para pejabat.Moulay Hassan lahir pada tanggal 8 Mei pada tahun 2003.

Dia keturunan dari Raja Mohammed VI dan Putri Lalla Salma dari Maroko. karena dia masih sangat muda dan masih menganggap banyak orang-orang tua yang harus dihormati.

Berita Terkait:
Maroko Akan Luncurkan 600 'Masjid Hijau' Sampai 2019
Cari Pencuci Piring, Kerajaan Inggris Tawarkan Gaji Rp287 Juta
Pertama di Dunia! Polisi Turun Tangan Lerai Kucing Berkelahi
Pertama di Dunia! Polisi Turun Tangan Lerai Kucing Berkelahi

populerRelated Article